Article Detail
Patriotisme yang dipupuk sejak usia dini
Memahami pentingnya Hari
Kemerdekaan tidak hanya penting bagi orang dewasa, tetapi juga bagi anak-anak.
Kita bisa mulai dengan menjelaskan sejarah singkat perjuangan bangsa Indonesia
kepada anak-anak, bagaimana para pahlawan berjuang untuk meraih kemerdekaan. Khususnya
dalam kegiatan memperingati hari ulang tahun kemerdekaan kemerdekaan ke 79
KB-TK Tarakanita 3 pada hari Selasa, 20 Agustus 2024 di halaman bermain KB-TK
Tarakanita 3, kami mengadakan upacara bendera sebagai wujud kecintaan dan rasa
bangga pada negara Indonesia. Anak-anak yang menjadi petugas upacara sangat
antusias dalam mengemban tugas yang diberikan. Rasa patriotisme tinggi perlu
untuk dipupuk dan dibina sejak usia dini.
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment