news
Paskah adalah suatu moment untuk mengenang kebangkitan Yesus yang telah mati dan berkorban untuk menebus dosa umat manusia di kayu salib. Paskah tidak hanya diselenggarakan sebagai suatu rutinitas kegiatan tahunan semata, tetapi sebagai momen untuk lebih menyadari lagi arti pengorbanan Yesus Kristus di kayu salib
Pertanyaan itu meluncur begitu saja dari mulut anak-anak Kelompok Bermain KB-TK Tarakanita 3 yang mengikuti pembelajaran pada hari Senin, 29 Februari kemarin. Hari itu Ibu Dewi Oktarini Aruan mengajarkan kepada anak-anak tentang penyebab balon tidak meletus saat didekatkan pada api yang menyala. Anak-anak terlihat sangat antusias terhadap materi tersebut.
Sampah menjadi persoalan yang dihadapi masyarakat global. Selain itu sampah juga salah satu penyumbang masalah pemanasan global. Sampah yang dibuang begitu saja berkontribusi dalam mempercepat pemanasan global. Tarakanita 3 melakukan berbagai kegiatan dalam memperingati Hari Peduli Sampah Nasional seperti kampanye buang sampah pada tempatnya, Minggu, 21 Februari 2016 ini. Di Jakarta, ribuan orang tumpah ruah di Bundaran Hotel Indonesia dalam peringatan acara yang berbarengan dengan car free day.
Kegiatan pembelajaran di Taman Kanak – Kanak tidak lepas dari bernyanyi. Begitu juga di KB – TK Tarakanita 3 Permata Hijau. Menggunakan alat music sebagai iringan dalam bernyanyi sudah mulai dibiasakan, selain untuk menambah semangat anak – anak, suasana kelas menjadi hidup dengan bernyanyi dengan alat music.
Periode masa keemasan anak adalah masa yang sangat tepat untuk memberikan rangsangan atau stimulus. Usia Kelompok bermain merupakan fase yang tepat untuk mengeksplorasi setiap potensi-potensi yang ada di dalam diri anak.